Skip to main content
BLOG F2P

follow us

Kelebihan Accelerated Mobile Pages dan Nonamp

Di tahun 2018 ini google sudah sangat merekomendasikan Accelerated Mobile Pages atau AMP dan kali ini saya akan memberikan perbedaan amp dan nonamp mungkin dari teman-teman ingin beralih ke Accelerated Mobile Pages akan berfikir 2x untuk pengguna blogger yang sudah lama menggunakan nonamp karena banyak nya postingan yang harus di modifikasi tetapi jika kamu pengguna wordpress mungkin mudah karena tinggal menambahkan plugins amp saja jadi setiap pengguna wordpress mengunjungi webiste via mobile maka otomatis akan di arahkan ke versi amp dan lain hal nya dengan blogger jika blogger kita akan merubah semua struktur data blog milik kita di blogger.

Apasih Kelebihan Accelerated Mobile Pages dan Nonamp ,
Kelebihan dari Accelerated Mobile Pages (AMP) adalah berkalikali lipat kecepatan website saat di akses lewat ponsel untuk yang sudah menerapkan amp di website blog milik nya. Karena cache website kita langsung di simpan di google dan sebagian dari mereka pengguna ponsel rata-rata mencari sesuatu di internet melalui google sedangkan semakin tahun pengguna ponsel 80% mengakses internet menggunakan ponsel pintar seperti android dan Ios dari web diskusi yang saya baca untuk website yang menggunakan amp terafik nya meningkat sampai 20% bahkan lebih karena pengunjung yang datang ke website kita saat di akses tidak begitu lambat jadi pengunjung akan lebih sering berdatangan dan google sendiri menurut saya lebih merekomendasikan website yang sudah support Accelerated Mobile Pages (AMP) dari pada yang belum menggunakan amp

Kekurangan dari website Accelerated Mobile Pages
untuk pengguna blogger masih belum dapat menerapkan script di blog nya dan banyak dari pengguna blogger memanfaatkan iklan-iklan untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari blog milik mereka sedangkan hanya iklan-iklan tertentu yang dapat di pasang di blog amp silakan cek di list ads yang sudah supprot untuk amp bisa kamu baca di artikel milik saya : List AMP Ads

Untuk kelebihan nonamp mungkin tidak akan saya bahas karena sebagian pengguna blogger dan wordpress masih banyak sekali yang menggunakan template nonamp,

Rekomedasi dari saya adalah silakan menerapkan amp di website anda dan kebanyakan dari pengguna nonamp di blogger malas untuk merubah script dan gambar-gambar di artikel milik mereka tetapi mungkin untuk teman-teman yang berniat untuk pindah ke blogger amp bisa sedikit-sedikit merubah sedikit artikel jika malas untuk merubah nya bisa di lakukan 1hari 2 artikel dan sampai semua artikel valid dengan amp.

untuk merubah di bagian artikel bisa menggunakan script di bawah ini

Script untuk meletakan gambar di dalam artikel bisa menggunakan script berikut
<amp-img
alt="Curabitur placerat est sem"
height="350"
layout="responsive"
on="tap:lightbox1"
role="button"
src="link gambar"
tabindex="0"
width="650"></amp-img>

untuk meletakan Video youtube di dalam artikel bisa gunakan script berikut ini

<amp-youtube
data-videoid="ID VIDEO YOUTUBE"
height="270"
layout="responsive"
width="480"></amp-youtube>

Untuk menambahkan thumbnail di artikel gunakan script berikut ini
<div class="thumb-post">
<noscript><img src="LINK GAMBAR" width="650" height="350" alt="Curabitur placerat est sem"/></noscript>
</div>

selamat mencoba untuk mencari template gratis bisa berkunjung ke Template Template AMPHTML

You Might Also Like:

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar